Lirik Lagu Rohani Kata Hati
Lirik lagu Kata Hati by IFGF Youth Singapore - Album Teriak
Kuingin bersama denganMu selalu
Kurindu mendekat kepada Sang Raja
Kunaikkan syukurku bagiMu
Kuangkat tanganku dan kusembah Engkau
oh Tuhan Yesusku
Kupuji namaMu dengan seg'nap hati
Kus'rahkan hidupku di dalam tanganMu
Kutahu hanya Kau terindah dan terbaik
oh Tuhan kumau rasakan hadirMu
Kunaikkan syukurku bagiMu
Kata Hati | Cetak / Print
Dilihat kali