BERKAT BARU


Lirik Lagu Rohani BERKAT BARU


Kau Allah yang luar biasa
Dalam kebaikanMu
Sukacitaku penuh melimpah
Kau b'rikan anggur yang baru

Kau Allah yang tiada duanya
Dalam kemurahanMu
Pulihkan semua keadaanku
Dengan minyak yang baru

Reff:
Berkat baru dicurahkan
Di dalam hadiratMu
Rahmat baru dicurahkan
Limpah atas hidupku


Rahmat baru dicurahkan
Limpah atas hidupku

BERKAT BARU | Cetak / Print

Dilihat  kali
Lirik Lagu Pujian
Logo Lagu Pujian
BERKAT BARU - Review by on 5/07/2013 08:52:00 PM Reviewing article 'BERKAT BARU'.
4/5
88/100 from 213 BERKAT BARU
God Bless You!