KJ 25 - Ya Allahku, di Cah'yaMu


Lirik Lagu Rohani KJ 25 - Ya Allahku, di Cah'yaMu


1.  Ya Allahku, di cah'yaMu tersingkap tiap noda.
Kau lihatlah manusia penuh lumuran dosa.

2.  Di cah'yamu mesti redup semarak bintang-bintang;
kemanakah manusia? Dosanya tak terbilang.

3.  KepadaMu tujuanku! Kau tak membuang aku.
PutraMulah selamanya Jalanku ke takhtaMu.

4.  Ya amin, ya, di Golgota ditanggungNya dosaku
dan darahNya yang mulia menghapus aib jiwaku.

5.  Ya Tuhanku, percayaku kiranya Kautumbuhkan,
hingga teguh di kasihMu yang baik kulakukan.

KJ 25 - Ya Allahku, di Cah'yaMu | Cetak / Print

Dilihat  kali
Lirik Lagu Pujian
Logo Lagu Pujian
KJ 25 - Ya Allahku, di Cah'yaMu - Review by on 9/21/2012 09:02:00 PM Reviewing article 'KJ 25 - Ya Allahku, di Cah'yaMu'.
4/5
88/100 from 213 KJ 25 - Ya Allahku, di Cah'yaMu
God Bless You!